Mobil Kia Seltos, sebuah mobil berjenis SUV modern dengan 5 orang penumpang. Dimana tampilan mobil ini sangat menggugah dan tidak kalah hebat dari mobil SUV lainnya di Indonesia yang terlebih dahulu hadir.
KIA Seltos terbaru untuk membuat anda semakin yakin dengan keputusan anda untuk membawanya ke garasi rumah anda.
KIA Seltos ini apabila ditinjau dari spesifikasinya memang tampak hebat, dengan desain eksterior mobil khas eropa yang begitu atraktif dengan adanya dua spoiler yang…
Mobil Kia Seltos, sebuah mobil berjenis SUV modern dengan 5 orang penumpang. Dimana tampilan mobil ini sangat menggugah dan tidak kalah hebat dari mobil SUV lainnya di Indonesia yang terlebih dahulu hadir.
KIA Seltos terbaru untuk membuat anda semakin yakin dengan keputusan anda untuk membawanya ke garasi rumah anda.
KIA Seltos ini apabila ditinjau dari spesifikasinya memang tampak hebat, dengan desain eksterior mobil khas eropa yang begitu atraktif dengan adanya dua spoiler yang memanjang diatas kap modil serta grille depan yang tampak diatur dengan sempurna.
Selain itu dengan diterapkan sistem transmisi DCT yang memiliki kopling akan membuat transmisi mobil ini lebih halus dan bahan bakar juga lebih irit.
Untuk harga KIA Seltos sendiri cukup menarik, karena dengan fitur yang sepadan atau bahkan lebih tinggi dari Honda HRV, namun mulai dijual dengan hargatermurah di kelas Suv.